Single Point Of Failure : Merencanakan yang Tidak Bisa Direncanakan - Ep. #93
MP3•Źródło odcinka
Manage episode 388949660 series 2661013
Treść dostarczona przez KEPO - KIRIM.EMAIL Podcast. Cała zawartość podcastów, w tym odcinki, grafika i opisy podcastów, jest przesyłana i udostępniana bezpośrednio przez KEPO - KIRIM.EMAIL Podcast lub jego partnera na platformie podcastów. Jeśli uważasz, że ktoś wykorzystuje Twoje dzieło chronione prawem autorskim bez Twojej zgody, możesz postępować zgodnie z procedurą opisaną tutaj https://pl.player.fm/legal.
Bismillah.. Saya cukup yakin, perusahaan yang saat membuat rencana tahunan, mereka memikirkan kejadian tak terduga seperti kebakaran atau gempa bumi itu jumlahnya sangatlah sedikit. Bahkan perusahaan sekelas Amazon pun juga tidak luput dari kejadian seperti itu. Saat Saya merekam episode ini, Amazon Web Service dikabarkan sempat down dan itu berimbas pada pengiriman barang dari marketplace Amazon ke pelanggannya. Lantas bagaimana kita bisa mengantipasi hal tersebut? Simak jawabannya di KEPO-KIRIM.EMAIL PODCAST EPISODE 93 ini.
…
continue reading
113 odcinków