Bersama Pandji Pragiwaksono Soal Ketersinggungan (eps.31)
Manage episode 316105473 series 3192212
Buat orang seorang Pandji Pragiwaksono, orang tersinggung sama dia itu sudah risiko pekerjaan sehari-hari. Oleh karena itu, berdasarkan pengalamannya menghadapi orang tersinggung, kita membedah kenapa sih orang itu bisa tersinggung? Apalagi kalau sekarang, kayanya orang semakin mudah tersinggung. Sedikit-sedikit baper. Yuk dah, kita dengerin obrolan super seru bareng Pandji, William dan Jessica di episode kali ini.
57 odcinków